PEMANFAATAN APLIKASI JENDELA PONTIANAK INTEGRASI (JEPIN) DALAM PENINGKATAN PELAYANAN INFORMASI PADA MASA PANDEMI COVID-19 DI KOTA PONTIANAK PROVINSI KALIMANTAN BARAT

Agustiansyah, Iqbal (2022) PEMANFAATAN APLIKASI JENDELA PONTIANAK INTEGRASI (JEPIN) DALAM PENINGKATAN PELAYANAN INFORMASI PADA MASA PANDEMI COVID-19 DI KOTA PONTIANAK PROVINSI KALIMANTAN BARAT. Diploma thesis, Institut Pemerintahan Dalam Negeri.

[img]
Preview
Text
Iqbal Agustiansyah_29.1022_Pemanfaatan Aplikasi Jendela Pontianak Integrasi (Jepin) Dalam Peningkatan Pelayanan Informasi Pada Masa Pandemi Covid-19 Di Kota Pontianak Provinsi Kalimantan Barat.pdf

Download (978kB) | Preview

Abstract

ABSTRACT Problem Statement/Background (GAP): The Covid-19 pandemic has hampered all services to the community due to health protocol policies. The Department of Communication and Information has created an application called JEPIN to facilitate service to the community. But in fact many people have not used this application to obtain information services. Purpose: The purpose of this study was to determine the implementation of the use of JEPIN in improving information services during the Covid-19 pandemic in Pontianak City. Method: This research uses qualitative research methods, descriptive methods, and inductive approaches. The data collection techniques used in this study were observation, interviews, and documentation. To find out the use of JEPIN, this study uses the Technology Acceptance Model theory by Chin and Todd. Result: The findings obtained from this study are that JEPIN is quite good in its simplicity and operation, Jepin is good in terms of time and service costs, the information conveyed in JEPIN is very good, JEPIN service quality is good and JEPIN publications are still not good. Conclusion: The use of JEPIN in information services has been well carried out by the Pontianak City Communication and Information Office but is still lacking in publication efforts so that there are still many people who have not used this application. Keywords: Utilization, JEPIN, Information Services, Covid-19 1 2 ABSTRAK Permasalahan/Latar Belakang (GAP): Pandemi Covid-19 membuat semua pelayanan kepada masyarakat terhambat karena adanya kebijakan protokol kesehatan. Dinas Komunikasi dan Informatika membuat suatu aplikasi bernama JEPIN guna mempermudah pelayanan kepada masyarakat. Tetapi pada kenyataan banyak masyarakat yang belum menggunakan aplikasi ini unuk memperoleh pelayanan informasi. Tujuan: Tujuan dari penelitian ini mengetahui pelaksanaan pemanfaatan JEPIN dalam meningkatkan pelayanan informasi pada masa pandemi Covid-19 di Kota Pontianak. Metode: Penelitian ini menggunakan metode Penelitian kualitatif, metode deskriptif, dan pendekatan induktif. Teknik pengumpulan data yang digunakan pada penelitian ini observasi, wawancara, dan dokumentasi. Untuk mengetahui pemanfaatan JEPIN, penelitian ini menggunakan teori Technology Acceptance Model oleh Chin dan Todd. Hasil/Temuan: Temuan yang diperoleh dari penelitian ini adalah JEPIN cukup baik dalam simple dan pengoperasiannya, Jepin baik dalam segi waktu dan biaya pelayanan, informasi yang disampaikan dalam JEPIN sangat baik, kualitas pelayanan JEPIN baik dan publikasi JEPIN masih belum baik. Kesimpulan: Pemanfaatan JEPIN dalam pelayanan informasi sudah baik dilakukan oleh Diskominfo Kota Pontianak tetapi masih kurang dalam upaya publikasi sehingga masih banyak masyarakat yang belum menggunakan aplikasi ini. Kata Kunci: Pemanfaatan, JEPIN, Pelayanan Informasi, Covid-19

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: T Technology > T Technology (General)
Divisions: Faculty of Goverment Management > Smart City Information Management
Depositing User: Teknologi Rekayasa Informasi Pemerintahan FMP
Date Deposited: 31 May 2022 04:13
Last Modified: 31 May 2022 04:13
URI: http://eprints.ipdn.ac.id/id/eprint/7021

Actions (login required)

View Item View Item