IMPLEMENTASI KEBIJAKAN PENGELOLAAN SAMPAH RUMAH TANGGA DAN SAMPAH SEJENIS DI KABUPATEN MAMUJU PROVINSI SULAWESI BARAT

Akbar, Muhammad Ali (2023) IMPLEMENTASI KEBIJAKAN PENGELOLAAN SAMPAH RUMAH TANGGA DAN SAMPAH SEJENIS DI KABUPATEN MAMUJU PROVINSI SULAWESI BARAT. Other thesis, IPDN.

[img] Text
Muhammad Ali Akbar _IMPLEMENTASI KEBIJAKAN PENGELOLAAN SAMPAH RUMAH TANGGA DAN SAMPAH SEJENIS DI KABUPATEN MAMUJU PROVINSI SULAWESI BARAT.pdf

Download (259kB)

Abstract

ABSTRACT Problem/Background (GAP): Household Waste Management (SRT) and Similar Waste has been regulated in Government Regulation No. 81 of 2012. However, the lack of concern for some people about environmental cleanliness has resulted in waste problems becoming a disease in Indonesia, especially in Mamuju Regency, Province West Sulawesi because people throw garbage carelessly either in rivers, roadsides or in public places. Purpose: This study aims to find out and analyze how the implementation of household and similar waste management policies in Mamuju Regency and what are the supporting and inhibiting factors and how efforts are made to implement household and household-like waste management policies. Method: In this study the researcher used a qualitative approach. In qualitative research the data collection techniques used are interviews, observation and documentation. Results/Findings: Implementation in Mamuju Regency has been going well, the delegation of authority to stakeholders has been carried out properly. The implementation is said to have been going well as evidenced by ongoing socialization regarding the Policy for Household Waste Management and Waste Similar to Waste. The supporting factor is the existence of clear regulations governing waste problems by giving authority to sub-districts as stipulated in Regent Regulation Number 7 of 2021 concerning amendments to Regent Regulation Number 39 of 2018 concerning Regional Policies and Strategies in the Management of Household Waste and similar waste. And the kelurahan's enthusiasm in accepting authority from the Mamuju Regency Environment and Sanitation Service. While the inhibiting factors are the lack of public awareness to dispose of garbage in its place and the lack of discipline of cleaning staff so that it needs to be improved so as not to cause piles of garbage which can become a nest of disease. Efforts were made to overcome the inhibiting factors for implementation in Mamuju Regency, namely improving the available garbage collection vehicles, proposing additional garbage collection fleets to the Mamuju Regency Environmental and Sanitation Service, and inviting the community to work together to maintain cleanliness. Conclusion: Implementation in Mamuju Regency has been running well, the delegation of authority to stakeholders has been carried out properly. The implementation is said to have been going well as evidenced by ongoing socialization regarding the Policy for Household Waste Management and Waste Similar to Waste. In carrying out the implementation for environmental hygiene, every morning the cleaning staff comes to pick up trash in every house. Keywords: Policy Implementation, Waste Management, Household Waste ABSTRAK Permasalahan/Latar Belakang(GAP) : Pengelolaan Sampah Rumah Tangga (SRT) dan Sampah Sejenis telah diatur dalam Peraturan Pemerintah No 81 Tahun 2012. Akan tetapi Kurangnya kepedulian sebagian masyarakat terhadap kebersihan lingkungan mengakibatkan permasalahan sampah sudah menjadi penyakit di Indonesia khususnya di Kabupaten Mamuju Provinsi Sulawesi Barat karena masyarakat membuang sampah secara sembarangan baik di sungai, pinggir jalan atau di tempat umum. Tujuan : Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dan menganalisis Bagaimana Implementasi Kebijakan Pengelolaan Sampah rumah tangga dan sampah sejenis di Kabupaten Mamuju serta apa saja faktor pendukung dan penghambat dan bagaimana upaya dalam implementasi kebijakan pengelolaan sampah rumah tangga dan sampah sejenis rumah tangga. Metode : Dalam penelitian ini peneliti menggunakan pendekatan kualitatif. Dalam penelitian kualitatif teknik pengumpulan data yang digunakan adalah wawancara, observasi dan dokumentasi. Hasil/Temuan : Implementasi di Kabupaten Mamuju sudah berjalan baik, pelimpahan kewenangan kepada stakeholder sudah dijalankan dengan baik. Implementasi dikatakan sudah berjalan baik dibuktikan dengan sosialisasi yang terus dilakukan mengenai Kebijakan Pengelolaan Sampah Rumah Tangga dan Sampah Sejenis Sampah. Faktor pendukung adalah adanya peraturan yang jelas mengatur permasalahan sampah dengan memberikan kewenangan kepada kelurahan yang diatur dalam Peraturan Bupati Nomor 7 Tahun 2021 tentang perubahan Peraturan Bupati Nomor 39 Tahun 2018 tentang Kebijakan dan Strategi Daerah dalam Pengelolaan Sampah rumah tangga dan sampah sejenis. Dan antusiasme kelurahan dalam menerima kewenangan dari Dinas Lingkungan Hidup dan Kebersihan Kabupaten Mamuju. Sedanghkan faktor penghambat adalah kesadaran masyarakat masih kurang untuk membuang sampah pada tempatnyadan kurangnya kedisiplinan petugas kebersihan sehingga perlu ditingkatkan agar tidak menimbulkan timbunan sampah yang bisa menjadi sarang penyakit. Upaya yang dilakukan untuk mengatasi faktor penghambat Implementasi di Kabupaten Mamuju yakni memperbaiki kendaraan pengangkut sampah yang tersedia, mengajukan penambahan armada pengangkut sampah kepada Dinas Lingkungan Hidup dan Kebersihan Kabupaten Mamuju, serta mengajak masyarakat untuk gotong royong menjaga kebersihan.Kesimpulan : Implementasi di Kabupaten Mamuju sudah berjalan baik, pelimpahan kewenangan kepada stakeholder sudah dijalankan dengan baik. Implementasi dikatakan sudah berjalan baik dibuktikan dengan sosialisasi yang terus dilakukan mengenai Kebijakan Pengelolaan Sampah Rumah Tangga dan Sampah Sejenis Sampah. Dalam pelaksanaan implementasi guna kebersihan lingkungan, setiap pagi petugas kebersihan datang untuk mengangkut sampah di setiap rumah. Kata kunci: Implementasi Kebijakan, Pengelolaan Sampah, Sampah Rumah Tangga

Item Type: Thesis (Other)
Subjects: H Social Sciences > H Social Sciences (General)
Divisions: Faculty of Politics and Government > Public Policy Studies
Depositing User: Kebijakan Pemerintahan FPP
Date Deposited: 21 Jul 2023 07:27
Last Modified: 21 Jul 2023 07:27
URI: http://eprints.ipdn.ac.id/id/eprint/15775

Actions (login required)

View Item View Item