EFEKTIVITAS PENYALURAN LOGISTIK OLEH BADAN PENANGGULANGAN BENCANA DAERAH BAGI KORBAN BANJIR DI KOTA AMBON PROVINSI MALUKU

LATUMAHINA, MARGHARETA JULIA (2023) EFEKTIVITAS PENYALURAN LOGISTIK OLEH BADAN PENANGGULANGAN BENCANA DAERAH BAGI KORBAN BANJIR DI KOTA AMBON PROVINSI MALUKU. Other thesis, IPDN.

[img]
Preview
Text
MARGHARETA JULIA LATUMAHINA_30.1387_J6_EFEKTIVITAS PENYALURAN LOGISTIK OLEH BADAN PENANGGULANGAN BENCANA DAERAH BAGI KORBAN BANJIR DI KOTA AMBON PROVINSI MALUKU.pdf

Download (399kB) | Preview

Abstract

ABSTRACT Problem Statement/Background (GAP): The author focuses on the problem of the effectiveness of logistics distribution by the Ambon City Regional Disaster Management Agency for flood victims. It cannot be denied that the distribution of logistical assistance by the Ambon City Regional Disaster Management Agency sometimes encounters obstacles. Purpose: This study aims to determine and analyze the effectiveness of the Regional Disaster Management Agency in distributing disaster logistical assistance to flood victims in Ambon City as well as the supporting and inhibiting factors in this effort. Method: In this study using a qualitative descriptive method with an inductive approach. Data collection in the field used interview, observation and documentation techniques, then the validity of the data obtained was carried out by triangulation and using data analysis techniques with data reduction, presenting data in the form of narrative text which can then be drawn conclusions. Results/Findings: Based on the results of the research analysis, it shows that the effectiveness of the distribution of logistical assistance by the Ambon City Regional Disaster Management Agency to flood victims is implementatively less than optimal, because practically they are still faced with several problems. In terms of the mechanism for distributing aid, it can be said that it is in accordance with the procedures carried out, namely the SOP for disaster management with proposals made up to the Ambon city government. Conclusion: The effectiveness of the distribution of logistical assistance by the Ambon City Regional Disaster Management Agency to flood victims cannot be said to be effective because they have not been able to meet the specified indicators. Keywords: Effectiveness, Logistical Assistance, Distribution, Flood Disaster ABSTRAK Permasalahan/Latar Belakang (GAP): Penulis berfokus pada permasalahan efektivitas penyaluran logistik oleh Badan Penanggulangan Bencana Daerah kota ambon bagi korban bencana banjir. Tidak dapat dipungkiri bahwa penyaluran bantuan logistik oleh Badan Penanggulangan Bencana Daerah kota ambon terkadang mengalami hambatan. Tujuan: Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dan menganilisis efektifitas Badan Penanggulangan Bencana Daerah dalam menyalurkan bantuan logistik bencana terhadap korban bencana banjir di kota Ambon serta faktor pendukung dan penghambat dalam upaya tersebut. Metode: Dalam penelitian ini menggunakan metode deskriptif kualitatif dengan pendekatan induktif. Pengumpulan data di lapangan menggunakan teknik wawancara, observasi dan dokumentasi, kemudian dilakukan keabsahaan data yang diperoleh dengan triangulasi serta menggunakan teknik analisis data dengan reduksi data, penyajian data berupa teks naratif yang selanjutnya dapat ditarik kesimpulan. Hasil/Temuan: Berdasarkan 2 hasil analisis penelitian memperlihatkan bahwa efektivitas penyaluran bantuan logistik oleh Badan Penanggulangan Bencana Daerah Kota Ambon pada korban bencana banjir secara implementatif kurang optimal, karena secara aplikatif masih dihadapkan dengan beberapa masalah. Pada mekanisme penyaluran bantuan yang dilakukan dapat dikatakan sudah sesuai dengan prosedur yang dilakukan yakni SOP penanganan bencana dengan pengusulan yang dilakukan sampai kepada pemerintahan kota Ambon. Kesimpulan: Efektivitas penyaluran bantuan logistik oleh Badan Penanggulangan Bencana Daerah Kota Ambon pada korban bencana banjir belum bisa dikatakan efektif karena belum bisa memenuhi indikator yang ditentukan. Kata kunci: Efektivitas, Bantuan Logistik, Penyaluran, Bencana Banjir

Item Type: Thesis (Other)
Subjects: H Social Sciences > H Social Sciences (General)
Divisions: Campus > IPDN Kampus Jatinangor
Depositing User: Manajemen Keamanan dan Keselamatan Publik FPM
Date Deposited: 08 Jun 2023 03:13
Last Modified: 08 Jun 2023 03:13
URI: http://eprints.ipdn.ac.id/id/eprint/13972

Actions (login required)

View Item View Item