Berliani, Ayu (2023) EFEKTIVITAS PENANGGULANGAN BENCANA TANAH LONGSOR DI KABUPATEN GIANYAR PROVINSI BALI. Other thesis, IPDN.
|
Text
30.1041_Ringkasan Skripsi.pdf Download (882kB) | Preview |
Abstract
ABSTRACT Problem Statement/Background (GAP): The author focuses on the problem of how effective landslide disaster management is and what are the inhibiting factors and efforts to overcome them. Purpose: This study aims to determine and analyze the effectiveness of landslide disaster management, the inhibiting factors, and the efforts made to overcome obstacles in landslide disaster management by the BPBD of Gianyar Regency. Method: This study uses a descriptive qualitative method. Data collection techniques consist of interviews, observation, and documentation. Data collection techniques were carried out through interviews with 9 informants. Result: The research results show that in its implementation there are still some obstacles, namely the lack of human resources, lack of public knowledge and awareness about disaster, and lack of human resources. One of the efforts made in overcoming these obstacles is to involve the participation of the community and related institutions in managing landslides in Gianyar Regency. Conclusion: The effectiveness of Landslide Disaster Management in Gianyar Regency is classified as "not yet effective" because there are several dimensions that have not been effective but several dimensions have been effective. Keywords: Effectiveness, Disaster Management, Landslide, BPBD ABSTRAK Permasalahan/Latar Belakang (GAP): Penulis berfokus pada permasalahan bagaimana efektivitas penanggulangan bencana tanah longsor serta apa saja faktor penghambat serta upaya mengatasinya. Tujuan: Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dan menganalisis efektivitas penanggulangan bencana tanah longsor, faktor-faktor yang menghambat, serta upaya yang dilakukan untuk mengatasi hambatan dalam penanggulangan bencana tanah longsor oleh BPBD Kabupaten Gianyar. Metode: Penelitian ini menggunakan metode kualitatif deskriptif. Teknik pengumpulan data terdiri atas wawancara, observasi, dan dokumentasi. Teknik pengumpulan data dilakukan melalui wawancara terhadap 9 informan. Hasil/Temuan: Hasil penelitian menunjukan bahwa dalam pelaksanaannya masih ditemukan beberapa hambatan yaitu kurangnya sumber daya manusia, kurangnya pengetahuan dan kesadaran masyarakat tentang kebencanaan, dan kurangnya sumber daya manusia. Salah satu upaya yang dilakukan dalam mengatasi hambatan-hambatan tersebut adalah dengan melibatkan partisipasi masyarakat dan lembaga- lembaga yang terkait dalam penanggulangan bencana tanah longsor di Kabupaten Gianyar. Kesimpulan: Efektivitas Penanggulangan Bencana Tanah Longsor di Kabupaten Gianyar tergolong “belum efektif” dikarenakan ada beberapa dimensi yang belum efektif namun beberapa dimensi sudah efektif. Kata kunci: Efektivitas, Penanggulangan Bencana, Tanah Longsor, BPBD
Item Type: | Thesis (Other) |
---|---|
Subjects: | H Social Sciences > H Social Sciences (General) |
Divisions: | Campus > IPDN Kampus Jatinangor |
Depositing User: | Manajemen Keamanan dan Keselamatan Publik FPM |
Date Deposited: | 26 May 2023 03:37 |
Last Modified: | 26 May 2023 03:37 |
URI: | http://eprints.ipdn.ac.id/id/eprint/12832 |
Actions (login required)
View Item |