INVENTARISASI ASET TETAP DALAM MENINGKATKAN TERTIB ADMINISTRASI BARANG MILIK DAERAH DI DINAS PEKERJAAN UMUM DAN PENATAAN RUANG KOTA JAMBI PROVINSI JAMBI

NOFRIZAL, TEDDY (2018) INVENTARISASI ASET TETAP DALAM MENINGKATKAN TERTIB ADMINISTRASI BARANG MILIK DAERAH DI DINAS PEKERJAAN UMUM DAN PENATAAN RUANG KOTA JAMBI PROVINSI JAMBI. Diploma thesis, IPDN.

[img] Text
eprints.docx

Download (160kB)

Abstract

Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui bagaimana proses inventarisasi aset alat berat, hambatan dan upaya Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kota Jambi. Penelitian ini menggunakan metode deskriptif kualitatif dengan pendekatan secara induktif serta menggunakan teknik pengumpulan data berupa wawancara dan dokumentasi untuk menggambarkan keadaan objek penelitian berdasarkan fakta dilapangan.

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: H Social Sciences > H Social Sciences (General)
Depositing User: Users 563 not found.
Date Deposited: 16 Jul 2018 04:50
Last Modified: 16 Jul 2018 04:50
URI: http://eprints.ipdn.ac.id/id/eprint/955

Actions (login required)

View Item View Item