Kabiay, Allmember (2022) STRATEGI DINAS PARAWISATA DAN KEBUDAYAAN DALAM PENGEMBANGAN PARAWISATA DI KABUPATEN TELUK WONDAMA. Diploma thesis, Institut Pemerintahan Dalam Negeri.
|
Text
Repository_Allmember H. M. Kabiay_29.1857_Strategi Dinas Parawisata & Kebudayaan Dalam Pengembangan Parawisata Di Kabupaten Teluk Wondama.pdf Download (577kB) | Preview |
Abstract
Permasalahan/Latar Belakang: Wondama merupakam salah satu kabupaten yang ada di provinsi Papua Barat yang mempunyai potensi parawisatabyang cukup besar namun belum dimanfaatkan dengan baik. Tujuan: Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui strategi Dinas Parawisata dan Kebudayaan dalam pengembangan Parawisata di Kabupaten Teluk Wondama. Metode: Penilitian ini bersifat deskriptif kualitatif. Pengumpulan data dilakukan dengan observasi, wawancarra dan dokumentasi dengan informan yang memiliki informasi terkait dengan data yang dibutuhkan dalam penelitian ini. Manfaat penelitian ini agar mengetahui Strategi Dinas Parawisata dan Kebudayaan dalam pengembangan parawisata di Teluk Wondama ini sudah optimal atau belum. Hasil: Parawisata di Teluk Wondama mempunyai potensi yang cukup bagus jika dikembangkan secara optimal bagi pemerintah daerah, dimana faktor yang mendukkungnya ialah kekayaan alam, pemandangan alam yang sangat indah dan masyarakat ramah, namun juga mempunyai faktor yang menghambat seperti, terbatasnya dana dan minimnya sumberdaya manusia baik kualitas maupun kuantitas dalam pengembangan parawisata, dan kurangnya kesadaran masyarakat dalam menjaga kelestarian lingkungan. Kesimpulan: Maka untuk mencapai pengembangan prawisata yang optimal di Kabupaten Teluk Wondama diperlukan peningkatan sumberdaya manusia baik kualitas maupun kuantitas. Kata kunci: Strategi Dinas, Parawisata, Pengembangan, Optimal, Teluk Wondama
Item Type: | Thesis (Diploma) |
---|---|
Subjects: | H Social Sciences > HB Economic Theory |
Divisions: | Campus > IPDN Kampus Jatinangor |
Depositing User: | Pembangunan Ekonomi dan Pemberdayaan Masyarakat FPP |
Date Deposited: | 14 Jun 2022 08:08 |
Last Modified: | 14 Jun 2022 08:08 |
URI: | http://eprints.ipdn.ac.id/id/eprint/9011 |
Actions (login required)
View Item |