MENINGKATKAN PRESTASI KERJA PUSTAKAWAN MELALUI KECERDASAN EMOSIONAL

wijanaraga, i wayan (2018) MENINGKATKAN PRESTASI KERJA PUSTAKAWAN MELALUI KECERDASAN EMOSIONAL. jurnal literasi pustakawan, 3 (1). pp. 44-47. ISSN 2549-7022

[img]
Preview
Text
5 jurnal meningkatkan prestasi kerja.pdf

Download (1MB) | Preview

Abstract

Kecerdasan emosional merupakan suatu kemampuan untuk mengenali emosi diri, mengelola emosi diri, memotivasi diri sendiri termasuk juga mengenali emosi orang lain dan kemampuan untuk membina hubungan dengan orang lain. Berdasarkan apa yang telah dipaparkan, maka kecerdasan emosi terhadap prestasi kerja pustakawan yang lavak dan baik akan menciptakan proses peningkatan prestasi kerja yang mempengaruhi motivasi kerja dari diri pustakawan itu sendiri. Jadi motivasi memegang peran yang sangat penting dalam diri pustakawan. Dengan adanya motivasi dan gairah untuk bekerja baik secara individu maupun secara bersama (tim kerja) akan dapat berpengaruh besar pada keberhasilan pustakawan terhadap peningkatan prestasi kerja.

Item Type: Article
Uncontrolled Keywords: Emosional, pustakawan, prestasi kerja
Subjects: Z Bibliography. Library Science. Information Resources > Z719 Libraries (General)
Divisions: Campus > IPDN Kampus Nusa Tengara Barat
Depositing User: Wayan Wijanaraga
Date Deposited: 01 Nov 2021 04:09
Last Modified: 01 Nov 2021 04:09
URI: http://eprints.ipdn.ac.id/id/eprint/6372

Actions (login required)

View Item View Item