Akbar, Gesha Ilyasa and Arsad, Romli (2024) PERAN DINAS PENDIDIKAN DALAM MELAKSANAKAN KEMITRAAN DENGAN DINAS KEPENDUDUKAN DAN PENCATATAN SIPIL GUNA PEMANFAATAN KARTU IDENTITAS ANAK DI KABUPATEN BANDUNG. Other thesis, Institut Pemerintahan Dalam Negeri.
|
Text
PERAN DINAS PENDIDIKAN DALAM MELAKSANAKAN KEMITRAAN DENGAN DINAS KEPENDUDUKAN DAN PENCATATAN SIPIL GUNA PEMANFAATAN KARTU IDENTITAS ANAK DI KABUPATEN BANDUNG.pdf Download (136kB) | Preview |
Abstract
ABSTRACT Problem: The Office of Population and Civil Registration plays a crucial role in implementing the protection of population documents for children, specifically through the Child Identity Card (KIA) program based on the Ministry of Home Affairs Regulation Number 2 of 2016 concerning Child Identity Cards. Bandung Regency is one of the areas in Indonesia with a high child population. The Bandung Regency Education Office plays a significant role in ensuring children's access to education as desired. This is demonstrated by the partnership between the Bandung Regency Education Office and the Office of Population and Civil Registration. Objective: This research aims to determine the role of the Bandung Regency Education Office in implementing the partnership with the Bandung Regency Office of Population and Civil Registration for the utilization of KIA, and to understand the efforts of the partnership between the Education Office and the Office of Population and Civil Registration in increasing the utilization of KIA in Bandung Regency. Method: This research uses a qualitative descriptive method According to Arikunto (2010), descriptive research is used to investigate conditions or other matters that have been explained, and the results are presented in the form of research reports. The data collection techniques employed include interviews, observations, and documentation. Results: The research findings indicate that the education office understands its roles and responsibilities in implementing the KIA partnership program with the office of population and civil registration, as stipulated in cooperation regulation No. 47/5268/Disdukcapil/2023. Conclusion: The roles played by the education office include conducting socialization activities for students from early childhood education (PAUD/TK) up to primary (SD) and secondary (SMP) levels, utilizing respective methods at each level. Thus, it is expected that the partnership can enhance KIA issuance to facilitate population data collection and ensure children's rights to obtain population documents such as identity cards. However, the implementation of the partnership between the two offices still faces challenges such as document requirement collection and human resources. Keywords: Role, Partnership, KIA ABSTRAK Permasalahan :Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil memiliki peran penting dalam pelaksanaan perlindungan dokumen kependudukan bagi anak, yaitu program Kartu Identitas Anak (KIA) yang berlandaskan Peraturan Meneteri Dalam Negeri (Permendagri) Nomor 2 Tahun 2016 tentang Kartu IdentitasAnak. Kabupaten Bandung merupakan salah satu wilayah di Indonesia yang memiliki populasi anak dengan jumlah yang tinggi. Dinas Pendidikan Kabupaten Bandung memiliki peran penting untuk memastikan akses anak- anak dalam memperoleh pendidikan sesuai dengan yang diharapkan. Hal ini ditunjukkan dengan adanya pelaksanaan kemitraan pihak Dinas Pendidikan Kabupaten Bandung dengan Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil Kabupaten Bandung. Tujuan :Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui peran Dinas Pendidikan Kabupaten Bandung dalam pelaksanaan kemitraan dengan Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil Kabupaten Bandung gunapemanfaatan KIA, mengetahui upaya dari kemitraan antara Dinas Pendidikan dengan Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil dalam peningkatan pemanfaatan KIA di Kabupaten Bandung. Metode : Penelitian ini menggunakan metode kualitatif deskriptif. (Arikunto, 2010) mengatakan bahwa Penelitian deskriptif adalah penelitian yang digunakankan untuk mencari tau tentang keadaan, kondisi atau hal-hal lain yang sudah dijelaskan, dan hasilnya dipaparkan dalam bentuk laporan penelitian, dalam pengumpulan data peniliti menggunakan Teknik wawancara, observasi, dan dokumentasi Adapun teknik pengumpulan data yang digunakan dalam penelitian ini adalahwawancara, observasi, dan dokumentasi. Hasil : Hasil penelitian menunjukkan bahwa dinas pendidikan dapat memahami tugas dan tanggung jawabnya dalam menjalankan kemitraan program KIA bersama dengan dinas kependudukan dan pencatatan sipil yang mana telah diatur dalam peraturan kerjasama No.47/5268/Disdukcapil/2023. Kesimpulan : Pelaksanaan peran yang ditunjukkan oleh dinas pendidikan yaitu melalui sosialisasi kepada para pelajar mulai dari tingkat Paud/TK, SD, dan SMP dengan metodenya masing-masing di setiap tingkat. Sehingga diharapkan kemitraan dapat meningkatkan pencetakkan KIA guna mempermudah pendataan dan pemberian hak anak dalam memperoleh dokumen kependudukan berupa kartu identitas. Meskipun demikian, pelaksanaan kemitraan antara kedua dinas terkait tentunya tetapmemiliki beberapa hambatan berupa pengumpulan persyaratan berkas dan sumber daya manusia Kata Kunci : Peran, Kemitraan, KIA
Item Type: | Thesis (Other) |
---|---|
Subjects: | H Social Sciences > H Social Sciences (General) |
Divisions: | Campus > IPDN Kampus Jatinangor |
Depositing User: | Studi Kependudukan dan Catatan Sipil FPM |
Date Deposited: | 17 Jul 2024 01:48 |
Last Modified: | 17 Jul 2024 01:48 |
URI: | http://eprints.ipdn.ac.id/id/eprint/19874 |
Actions (login required)
View Item |