MANAJEMEN LOGISTIK BENCANA BAGI PENYINTAS KEBAKARAN OLEH BADAN PENANGGULANGAN BENCANA DAERAH PROVINSI DKI JAKARTA

Muttaqien, Faisal Sri and Jalaludin, S.Pi, SH, MM, Dr. Selamat (2024) MANAJEMEN LOGISTIK BENCANA BAGI PENYINTAS KEBAKARAN OLEH BADAN PENANGGULANGAN BENCANA DAERAH PROVINSI DKI JAKARTA. Other thesis, IPDN.

[img] Text
FAISAL SRI MUTTAQIEN_31.0331_MANAJEMEN LOGISTIK BENCANA BAGI PENYINTAS KEBAKARAN OLEH BADAN PENANGGULANGAN BENCANA DAERAH PROVINSI DKI JAKARTA.pdf

Download (443kB)

Abstract

ABSTRACT Problem/Background (GAP): Disaster logistics management is an important element in humanitarian assistance efforts to regulate and control the stages of disaster logistics management so that it runs effectively and efficiently, but there are obstacles experienced that result in disaster logistics that are not of the right type and quantity. Objective: This study aims to find out and analyze how to implement disaster logistics management for fire survivors by BPBD DKI Jakarta Province. Purpose: This study aims to find out and analyze how the implementation of disaster logistics management for fire survivors by the DKI Jakarta Provincial BPBD. Method: The research method used is qualitative descriptive. Primary data were obtained from interviews and observations. Data analysis uses Sugiyono's data analysis, namely data reduction, data presentation, and drawing conclusions. Results/Findings: According to Roswonto, the stages of logistics management consist of planning, procurement, warehousing, distribution, and elimination. Inhibiting factors and efforts to deal with obstacles affect the implementation of disaster logistics management carried out by the Jakarta BPBD. Conclusion: The results of this study show that the disaster logistics management carried out by the Jakarta Provincial BPBD is good and optimal, but there is still a need for improvement from the existing obstacles. Keywords: BPBD, Disaster, Disaster Logistics Management ABSTRAK Permasalahan/Latar Belakang (GAP): Manajemen logistik bencana merupakan unsur penting dalam upaya bantuan kemanusiaan untuk mengatur dan mengontrol tahapan tahapan manajemen logistik bencana supaya berjalan secara efektif dan efisien, namun terdapat hambatan yang dialami yang menghasilkan logistik bencana tidak tepat jenis dan tepat secara jumlah.Tujuan: Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dan menganalisis bagaimana penerapan manajemen logistik bencana bagi penyintas kebakaran oleh BPBD Provinsi DKI Jakarta. Metode: Metode penelitian yang digunakan adalah kualitatif deskriptif. Data primer diperoleh dari wawancara dan observasi. Analisis data menggunakan analisis data milik Sugiyono yaitu reduksi data, penyajian data, serta penarikan kesimpulan. Hasil/Temuan: Tahapan manajemen logistik menurut Roswonto terdiri dari perencanaan, pengadaan, pergudangan, pendistribusian, dan penghapusan. Faktor penghambat dan upaya menghadapi hambatan mempengaruhi penerapan manajemen logistik bencana yang dilakukan BPBD DKI Jakarta. Kesimpulan: . Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa manajemen logistik bencana yang dilakukan BPBD Provinsi DKI Jakarta sudah baik dan optimal namun masih perlu adanya perbaikan dari hambatan yang ada. Kata kunci: BPBD, Bencana, Manajemen Logistik Bencana

Item Type: Thesis (Other)
Subjects: H Social Sciences > H Social Sciences (General)
Divisions: Faculty of Goverment Management > Safety Management and Public Security
Depositing User: Manajemen Keamanan dan Keselamatan Publik FPM
Date Deposited: 28 Jun 2024 01:17
Last Modified: 28 Jun 2024 01:17
URI: http://eprints.ipdn.ac.id/id/eprint/18990

Actions (login required)

View Item View Item