Indrawan, Bagus (2023) ANALISIS TINGKAT KEPUASAN MASYARAKAT PADA LAYANAN PENANGGULANGAN KEBAKARAN DI KOTA BENGKULU PROVINSI BENGKULU. Other thesis, IPDN.
|
Text
BAGUS INDRAWAN ( REPOSITORY ).pdf Download (440kB) | Preview |
Abstract
ABSTRACT Problem/Background (GAP): The level of public satisfaction with fire fighting services in Bengkulu City, Bengkulu Province is low due to delays in response in emergency situations, lack of coordination between related agencies, and limited facilities and infrastructure adequate to deal with fires effectively. Purpose: to identify existing deficiencies and problems, as well as provide recommendations for improvement in order to improve response, coordination, and adequate facilities in fire management, as well as increase overall community satisfaction. Method: involves a satisfaction survey using questionnaires, interviews, and data collection related to fire incidents. The data obtained will be analyzed statistically and qualitatively to gain a comprehensive understanding of the level of community satisfaction. Results/Findings: Findings include slow response, ineffective coordination, and lack of facilities. Recommendations for improvement include increasing rapid response, better coordination, and increasing adequate facilities and infrastructure. Conclusion: Based on an analysis of the level of community satisfaction with fire fighting services in Bengkulu City, Bengkulu Province, it can be concluded that there is an urgent need to improve response, coordination and facilities in order to meet the expectations and needs of the community in a fire fighting situation. Keywords: Questionnaire, Community Satisfaction Index, Bengkulu City Fire and Rescue Service. ABSTRAK Permasalahan/Latar Belakang (GAP): Tingkat kepuasan masyarakat terhadap layanan penanggulangan kebakaran di Kota Bengkulu, Provinsi Bengkulu rendah karena adanya keterlambatan respon dalam situasi darurat, kurangnya koordinasi antara instansi terkait, dan keterbatasan sarana dan prasarana yang memadai untuk menangani kebakaran secara efektif. Tujuan: untuk mengidentifikasi kekurangan dan permasalahan yang ada, serta memberikan rekomendasi perbaikan guna meningkatkan respons, koordinasi, dan fasilitas yang memadai dalam penanggulangan kebakaran, serta meningkatkan kepuasan masyarakat secara keseluruhan. Metode: melibatkan survei kepuasan menggunakan kuesioner, wawancara, dan pengumpulan data terkait kejadian kebakaran. Data yang diperoleh akan dianalisis secara statistik dan kualitatif untuk mendapatkan pemahaman yang komprehensif tentang tingkat kepuasan masyarakat. Hasil/Temuan: Temuan mencakup respon lambat, koordinasi yang kurang efektif, dan kekurangan fasilitas. Rekomendasi perbaikan meliputi peningkatan respons cepat, koordinasi yang lebih baik, dan peningkatan sarana dan prasarana yang memadai. Kesimpulan: Berdasarkan analisis tingkat kepuasan masyarakat terhadap layanan penanggulangan 2 kebakaran di Kota Bengkulu, Provinsi Bengkulu, dapat disimpulkan bahwa terdapat kebutuhan mendesak untuk meningkatkan respons, koordinasi, dan fasilitas dalam rangka memenuhi harapan dan kebutuhan masyarakat dalam situasi penanggulangan kebakaran. Kata kunci: Kuesioner, Indeks Kepuasan Masyarakat, Dinas Pemadam Kebakaran Dan Penyelamatan Kota Bengkulu
Item Type: | Thesis (Other) |
---|---|
Subjects: | L Education > L Education (General) |
Divisions: | Campus > IPDN Kampus Jatinangor |
Depositing User: | Manajemen Keamanan dan Keselamatan Publik FPM |
Date Deposited: | 24 Jul 2023 03:10 |
Last Modified: | 24 Jul 2023 03:10 |
URI: | http://eprints.ipdn.ac.id/id/eprint/16076 |
Actions (login required)
View Item |