PENERTIBAN MINUMAN BERALKOHOL OLEH SATUAN POLISI PAMONG PRAJA KOTA BANJARBARU PROVINSI KALIMANTAN SELATAN

Azis, Mochamad Federico (2023) PENERTIBAN MINUMAN BERALKOHOL OLEH SATUAN POLISI PAMONG PRAJA KOTA BANJARBARU PROVINSI KALIMANTAN SELATAN. Other thesis, IPDN.

[img] Text
repository federico azis.pdf

Download (183kB)

Abstract

Problem/Background (GAP): The background to this research is the fact that alcoholic beverages are still spreading in the Banjarbaru city area, there are obstacles in controlling alcoholic beverages and efforts have been made to overcome obstacles in controlling alcoholic beverages by civil service police units.Objective: compiled in order to find out and analyze the control of alcoholic beverages by the civil service police unit in the city of Banjarbaru, to find out and analyze the obstacles in controlling alcoholic drinks, and to find out and analyze the efforts made to overcome these obstacles.Methodresearch used is descriptive qualitative method. Data collection techniques are interviews, documentation, observation. As for the informants, including the Head of Satpol PP, Heads of each Division and Section, and the Community of Banjarbaru City. The data analysis technique used is an interactive model by means of data reduction, data presentation, and drawing Result: research shows that the civil service police unit in the city of Banjarbaru in controlling alcoholic beverages is considered to have been good at carrying out the control based on Retno Widjajanti's theory of control, namely direct and indirect control. However, there are several obstacles in implementing the law enforcement both from internal and external factors. Efforts made by the Civil Service Police Unit to overcome these obstacles are good communication with the community and always monitoring everything that leads to violations of regional regulations, especially alcoholic beverages. Conclusion : based on the research that has been done, it can be concluded that the control of alcoholic beverages by the civil service police unit in the city of Banjarbaru is quite good, but due to obstacles such as lack of public awareness of the existing rules Keywords: Controlling, Satpol PP, Alcoholic Beverages, Banjarbaru City ABSTRAK Permasalahan/Latar Belakang (GAP): Hal yang melatarbelakangi Penelitian ini dilakukan adalah karena masih menyebarnya minuman beralkohol diwilayah kota banjarbaru, adanya hambatan dalam melakukan penertiban minuman beralkohol dan upaya yang dilakukan dalam mengatasi hambatan dalam penertiban minuman beralkohol oleh satuan polisi pamong praja. Tujuan: disusun Guna mengetahui dan menganalisis penertiban minuman beralkohol oleh satuan polisi pamong praja kota banjarbaru,mengetahui dan menganalisis hambatan dalam melakukan penertiban minuman beralkohol ,dan mengetahui dan menganalisis Upaya yang dilakukan untuk mengatasi hambatan tersebut. Metode penelitian yang digunakan adalah metode kualitatif deksriptif. Teknik pengumulan datanya adalah wawancara, dokumentasi, observasi. adapun informan antara lain Kepala Satpol PP, Kepala dimasing-masing Bidang dan Seksi, dan Masyarakat Kota Banjarbaru. Teknik analisis data yang digunakan adalah model interaktif dengan cara reduksi data, penyajian data, dan penarikan kesimpulan.Hasil Temuan: penelitian menunjukkan bahwa satuan polisi pamong praja Kota Banjarbaru dalam penertiban minuman beralkohol dinilai sudah baik dalam melaksanakan penertiban berdasarkan teori penertiban oleh retno widjajanti yaitu penertiban langsung dan tidak langsung. Namun terdapat beberapa hambatan dalam melaksanakan penertiban baik itu dari faktor internal maupu eksternal. Upaya yang dilakukan oleh Satuan Polisi Pamong Praja untuk mengatasi hambatan tersebut yaitu dengan komunikasi yang baik dengan masyarakat dan selalu mengawasi segala hal yang mengarah kepada pelanggaran perda khususnya minuman beralkohol. Kesimpulan : berdasarkan penelitian yang sudah dilakukan dapat disimpulkan bahwa penertiban minuman beralkohol oleh satuan polisi pamong praja kota banjarbaru sudah cukup baik namun karena adanya hambatan seperti kurang kesadaran masyarakat akan aturan yang ada Kata Kunci: Penertiban, Satpol PP, Minuman Beralkohol, Kota Banjarbaru

Item Type: Thesis (Other)
Subjects: H Social Sciences > H Social Sciences (General)
Divisions: Campus > IPDN Kampus Jatinangor
Depositing User: Praktik Perpolisian Tata Pamong FPM
Date Deposited: 11 Jul 2023 07:12
Last Modified: 11 Jul 2023 07:12
URI: http://eprints.ipdn.ac.id/id/eprint/15759

Actions (login required)

View Item View Item