STRATEGI PENDIDIKAN POLITIK UNTUK MENINGKATKAN PARTISIPASI POLITIK BAGI GENERASI-Z PADA PILKADA TAHUN 2024 DI KOTA PAYAKUMBUH PROVINSI SUMATERA BARAT

zikrahma, zindy (2023) STRATEGI PENDIDIKAN POLITIK UNTUK MENINGKATKAN PARTISIPASI POLITIK BAGI GENERASI-Z PADA PILKADA TAHUN 2024 DI KOTA PAYAKUMBUH PROVINSI SUMATERA BARAT. Other thesis, IPDN.

[img] Text
REPOSITORY-ZINDY ZIKRAHMA-30.0222.pdf

Download (548kB)

Abstract

ABSTRACT Problem Statement/Background (GAP): This research is motivated by the mindset of Generation Z which is easily influenced because one of them is that they are still teenagers and they have no experience in politics and elections and ignorance of politics makes their mindset irrational and they commit action quickly so that their choice is not as expected. Therefore, KPU Payakumbuh provides political education with socialization which is carried out at schools and campuses in Payakumbuh City. Purpose: The purpose of this study is to determine the Payakumbuh City government's strategy in succeeding the 2024 simultaneous local elections in Payakumbuh City through education provided by the Payakumbuh City government to increase Generation Z political participation in Payakumbuh City. Method: The research method used is descriptive qualitative research method. Data collection techniques used by researchers are observation, interviews, documentation. Sources of data used are informants and documents, data analysis techniques with data reduction, data display, conclusion drawing/verification. Result: The results show that the Payakumbuh City government's strategy in succeeding the 2024 simultaneous local elections in Payakumbuh City through education provided by the Payakumbuh City government to increase the political participation of Generation Z has gone well because it can change the mindset of Generation Z by doing Political Education and inviting Generation Z to participate in politics by increasing the use of information technology on political education and providing socialization on an ongoing basis. Conclusion: The strategy carried out by the government in increasing awareness of Generation Z to be involved in regional elections is carried out through political education and collaboration with educational institutions. Keywords: Political Education, Pilkada, Generation Z ABSTRAK Permasalahan/Latar Belakang (GAP): Penelitian ini dilatar belakangi oleh pola pikir Generasi Z yang mudah terpengaruh disebabkan salah satunya umur mereka yang masih remaja dan mereka belum memiliki pengalaman dalam politik dan pemilu serta ketidaktahuan dengan politik membuat pola pikir mereka tidak rasional dan mereka melakukan tindakan dengan cepat sehingga pilihan mereka tidak sesuai harapan. Oleh karena itu, KPU Payakumbuh memberikan pendidikan politik dengan sosialisasi yang dilakukan di sekolah maupun kampus di Kota Payakumbuh. Tujuan: Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui strategi pemerintah daerah Kota Payakumbuh dalam 2 mensukseskan pilkada serentak tahun 2024 di Kota Payakumbuh melalui pendidikan yang diberikan oleh pemerintah daerah Kota Payakumbuh untuk meningkatkan partisipasi politik Generasi Z di Kota Payakumbuh. Metode: Metode penelitian yang digunakan adalah metode penelitian kualiatif deskriptif. Teknik pengumpulan data yang digunakan oleh peneliti adalah observasi, wawancara, dokumentasi. Sumber data yang digunakan adalah informan dan dokumen, teknik analisis data dengan data reduction, data display, conclusion drawing/verification. Hasil/Temuan: Hasil penelitian menunjukkan bahwa strategi pemerintah daerah Kota Payakumbuh dalam mensukseskan pilkada serentak tahun 2024 di Kota Payakumbuh melalui pendidikan yang diberikan oleh pemerintah daerah Kota Payakumbuh untuk meningkatkan partisipasi politik Generasi Z sudah berjalan dengan baik karena dapat mengubah pola pikir Generasi Z dengan melakukan Pendidikan Politik dan mengajak Generasi Z untuk berpartisipasi dalam politik dengan mengadakan peningkatan penggunaan teknologi informulasi tentang pendidikan politik dan memberikan sosialisasi secara berkesinambungan terus menerus. Kesimpulan: Strategi yang dilakukan pemerintah dalam meningkatkan kesadaran generasi Z untuk terlibat dalam pilkada dilakukan melalui pendidikan politik dan kerjasama dengan lembaga pendidikan. Kata kunci: Pendidikan Politik, Pilkada, Generasi z

Item Type: Thesis (Other)
Subjects: J Political Science > JC Political theory
Divisions: Faculty of Politics and Government > Study of Govermental Politics
Depositing User: Politik Indonesia Terapan
Date Deposited: 04 Jul 2023 03:36
Last Modified: 04 Jul 2023 03:36
URI: http://eprints.ipdn.ac.id/id/eprint/15529

Actions (login required)

View Item View Item