PARTISIPASI POLITIK MASYARAKAT DALAM PELAKSANAAN MUSRENBANGDES DI DESA KAROSSA KECAMATAN KAROSSA KABUPATEN MAMUJU TENGAH PROVINSI SULAWESI BARAT

Krisanti, Sicilia (2023) PARTISIPASI POLITIK MASYARAKAT DALAM PELAKSANAAN MUSRENBANGDES DI DESA KAROSSA KECAMATAN KAROSSA KABUPATEN MAMUJU TENGAH PROVINSI SULAWESI BARAT. Other thesis, IPDN.

[img] Text
A5_23_SICILIA KRISANTI_RINGKASAN SKRIPSI.pdf

Download (486kB)

Abstract

ABSTRACT Problem/Background (GAP): Community political participation is a means for the community to participate in village development activities, one of which is in Musrenbangdes activities. In Karossa village itself, the political participation of the community itself is considered low because of the lack of active role of the community. Purpose: The purpose of this writing is to find out how the political participation of the community in the implementation of Musrenbangdes in Karossa Village, and to find out the causes of low community participation in the implementation of Musrenbanges development and find solutions and efforts to increase community participation. Method: The method used in this paper is descriptive method with an inductive approach. Data collection techniques used are interviews, observation and documentation. While data analysis techniques using data reduction, data presentation and drawing conclusions. Result/Findings: The results of the study show that community political participation in the implementation of Musrenbangdes in Karossa Village in terms of four dimensions including political communication, political awareness, community knowledge of the decision-making process and community control over public policy can be said to be good. The cause of the low political participation of the community in the implementation of village development planning meetings in Karossa Village is due to the lack of information delivery from the village government and political awareness from some of the Karossa Village community. Conclusion: Meanwhile, the efforts made by the village government to increase the political participation of the people in Karossa Village are to increase political outreach activities to all levels of society, increase staff members to speed up service and improve existing facilities and infrastructure. Keywords: community, Musrenbangde, Participation ABSTRAK Permasalahan/Latar Belakang (GAP): Partisipasi politik masyarakat merupakan sarana bagi masyarakat untuk ikut serta dalam kegiatan pembangunan desa, salah satunya adalah dalam kegiatan Musrenbangdes. Di desa Karossa sendiri bahwa partisipasi politik masyarakat sendiri dianggap masih rendah karena kurangnya peran aktif dari masyarakat. Tujuan: Penulisan ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana partisipasi politik masyarakat dalam pelaksanaan Musrenbangdes di Desa Karossa, dan untuk mengetahui penyebab rendahnya partisipasi masyarakat dalam pelaksanaan pembangunan Musrenbanges dan mencari solusi dan upaya untuk meningkatkan partisipasi masyarakat. Metode: Metode yang digunakan dalam penulisan ini adalah metode deskriptif dengan pendekatan induktif. Teknik pengumpulan data yang digunakan adalah wawancara, observasi dan dokumentasi. Sedangkan teknik analisis data dengan menggunakan reduksi data, penyajian data dan penarikan kesimpulan. Hasil/Temuan: Hasil penelitian menunjukkan bahwa Partisipasi Politik Masyarakat dalam Pelaksanaan Musrenbangdes di Desa Karossa yang ditinjau dari empat dimensi antara lain Komunikasi Politik, Kesadaran Politik, Pengetahuan masyarakat terhadap proses pengambilan keputusan dan Kontrol masyarakat terhadap kebijakan publik bisa dikatakan sudah baik. Penyebab rendahnya partisipasi politik masyarakat dalam pelaksanaan musrenbangdes di Desa Karossa disebabkan oleh kuranganya penyampaian informasi dari pihak pemerintah desa dan kesadaran politik dari sebagian masyarakat Desa Karossa. Kesimpulan: Sedangkan upaya yang dilakukan pemerintah desa dalam meningkatkan partisipasi politik masyarakat di Desa Karossa yaitu lebih meningkatkan kegiatan sosialisasi politik keseluruh lapisan masyarakat, menambah personil pegawai untuk mempercepat pelayanan dan meningkatkan sarana dan prasarana yang ada. Kata kunci: Masyarakat, Musrenbangdes, Partisipasi

Item Type: Thesis (Other)
Subjects: J Political Science > JA Political science (General)
Divisions: Faculty of Politics and Government > Applied Indonesian Politics
Depositing User: Politik Indonesia Terapan
Date Deposited: 26 Jun 2023 04:14
Last Modified: 26 Jun 2023 04:14
URI: http://eprints.ipdn.ac.id/id/eprint/15247

Actions (login required)

View Item View Item