PARTISIPASI POLITIK PEMILIH PENYANDANG DISABILITAS DALAM PEMILIHAN PRESIDEN 2019 DI KECAMATAN NGARGOYOSO KABUPATEN KARANGANYAR PROVINSI JAWA TENGAH

Hendrajati, Nahdla (2023) PARTISIPASI POLITIK PEMILIH PENYANDANG DISABILITAS DALAM PEMILIHAN PRESIDEN 2019 DI KECAMATAN NGARGOYOSO KABUPATEN KARANGANYAR PROVINSI JAWA TENGAH. Other thesis, IPDN.

[img] Text
repositori nahdla hendrajati.pdf

Download (737kB)

Abstract

ABSTRACT Problem: A country must be able to guarantee that every citizen gets equal treatment. Political participation influences the course of government policy directly or indirectly. Elections are considered as a form of political participation. Election quality is assessed by guaranteeing the equal rights of all citizens in all matters relating to the electoral process. Including the rights of voters with disabilities. Purpose: This study aims to determine the level of political participation of voters with disabilities in the 2019 Presidential Election in Ngargoyoso District, Karanganyar Regency. Method : The research method used is descriptive qualitative research. The theoretical basis used in this study is Ramlan Surbakti et al (2011). Results: The results of this study indicate that Ngargoyoso District, Karanganyar Regency has a low level of political participation of voters with disabilities because it does not reach 20%. Conclusion: Voters with disabilities do not want to attend polling stations and do not want to exercise their right to vote, and the lack of socialization provided by the KPU specifically for voters with disabilities. Keywords: political participation, electoral, and disabled people ABSTRAK Permasalahan : Suatu negara harus dapat menjamin setiap warga negaranya untuk memperoleh perlakuan yang sama. Partisipasi politik mempengaruhi jalannya kebijakan pemerintah secara langsung maupun tidak langsung. Pemilu dianggap sebagai bentuk partisipasi politik. Kualitas pemilu dinilai dengan adanya jaminan yang sama atas hak seluruh warga negara dalam segala hal yang berkaitan dengan proses pemilu. Termasuk hak pemilih penyandang disabilitas. Tujuan : Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana tingkat partisipasi politik pemilih penyandang disabilitas dalam Pemilihan Presiden tahun 2019 di Kecamatan Ngargoyoso, Kabupaten Karanganyar. Metode : Metode penelitian yang digunakan adalah penelitian kualitatif deskriptif. Landasan teori yang digunakan pada penelitian ini yaitu Ramlan Surbakti Dkk (2011). Landasan teori yang digunakan pada penelitian ini yaitu Ramlan Surbakti Dkk (2011). Hasil : Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa Kecamatan Ngargoyoso, Kabupaten Karanganyar memiliki tingkat partisipasi politik pemilih penyandang disabilitas yang rendah karena tidak mencapai 20%. Kesimpulan : Pemilih penyandang disabilitas tidak ingin hadir ke TPS dan tidak mau untuk menggunakan hak pilihnya, dan kurangnya sosialisasi yang diberikan oleh KPU yang dikhususkan untuk pemilih penyandang disabilitas. Kata Kunci : partisipasi politik, pemilu, dan penyandang disabilitas

Item Type: Thesis (Other)
Subjects: H Social Sciences > H Social Sciences (General)
Depositing User: Politik Indonesia Terapan
Date Deposited: 16 Jun 2023 02:48
Last Modified: 16 Jun 2023 02:48
URI: http://eprints.ipdn.ac.id/id/eprint/14849

Actions (login required)

View Item View Item