IMPLEMENTASI KEBIJAKAN PENGELOLAAN SAMPAH DI KECAMATAN TANETE RIATTANG OLEH DINAS LINGKUNGAN HIDUP KABUPATEN BONE PROVINSI SULAWESI SELATAN

yusuf, muhammad zaid (2023) IMPLEMENTASI KEBIJAKAN PENGELOLAAN SAMPAH DI KECAMATAN TANETE RIATTANG OLEH DINAS LINGKUNGAN HIDUP KABUPATEN BONE PROVINSI SULAWESI SELATAN. Diploma thesis, ipdn.

[img]
Preview
Text
MUH. ZAID YUSUF REPOSITORY REVISI.pdf

Download (519kB) | Preview

Abstract

ABSTRACT Problem Statement: Legislation No. 18 of 2008 regarding waste management which has the aim of reducing problems regarding waste in Indonesia, our country needs to implement a change in the pattern of conventional waste management to become waste management that focuses on reducing and handling waste. This is commensurate with the Bone Regency Regional Regulation Number 4 of 2017 Concerning Healthy Regency Administrators, in the regulation explaining that to improve the implementation of healthy districts requires physical, social quality, changes in people's attitudes with the active role of the local government in a directed, coordinated, integrated and sustainable. Purpose: This study aims to analyze and obtain how the Implementation of Waste Management Policy by the Environment Agency in Bone Regency, South Sulawesi Province, the inhibiting factors and the Government's efforts to overcome obstacles. Method: The method used in this research is descriptive qualitative method. This study uses implementation theory from Van Meter and Van Horn. Resuls: The results of the research on the implementation of waste management policies in Tanete Riattang District by the Bone Regency Environmental Service have been carried out properly according to the factors measured in the implementation theory of Van Meter and Van Horn. In addition to the supporting factors in its implementation, inhibiting factors were also found in the implementation of this waste management policy. This made the Bone Regency Government make efforts to improve the implementation of this policy for the better. Conclusion: Even though the implementation of the waste management policy in Tanete Riattang District, Bone Regency has been carried out well, there are still obstacles in its implementation, namely the lack of budget provided and the lack of public awareness regarding good and correct waste management. Keywords: Implementation, Garbage, Bone District 2 ABSTRAK Permasalahan/Latar Belakang: Peraturan Perundang-undangan Nomor 18 Tahun 2008 mengenai pengelolaan sampah yang memiliki tujuan untuk mengurangi permasalahan mengenai sampah yang ada di Indonesia, negara kita perlu menerapkan perubahan pola pengelolaan sampah konvesional menjadi pengelolaan sampah yang bertumpu pada pengurangan dan penangan sampah. Hal tersebut sepadan dengan Peraturan Daerah Kabupaten Bone Nomor 4 Tahun 2017 Tentang Penyelenggara Kabupaten Sehat, dalam peraturan tersebut menjelaskan bahwa untuk meningkatkan penyelenggaraan kebupaten sehat diperlukan adanya kualitas fisik, sosial, perubahan sikap masyarakat dengan adanya peran aktif dari pihak pemerintah daerah secara terarah, terkoordinasi, terpadu dan berkesinambungan. Tujuan: Penelitian ini bertujuan untuk menganalisa dan memperoleh bagaimana Implementasi Kebijakan Pengelolaan Sampah oleh Dinas Lingkungan Hidup di Kabupaten Bone Provinsi Sulawesi Selatan, faktor penghambat serta upaya Pemerintah untuk mengatasi hambatan. Metode: Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode kualitatif deskriptif. Penelitian ini menggunakan teori implementasi dari Van Meter dan Van Horn. Hasil Penelitian: Hasil penelitian dari implementasi kebijakan pengelolaan sampah di Kecamatan Tanete Riattang oleh Dinas Lingkungan Hidup Kabupaten Bone, sudah dilaksanakan dengan baik sesuai dengan faktor yang diukur dalam teori implementasi dari Van Meter dan Van Horn. Selain adanya faktor pendukung dalam pelaksanaannya, masih juga ditemukan faktor penghambat dalam implementasi kebijakan pengelolaan sampah ini. Hal ini membuat Pemerintah Kabupaten Bone melakukan upaya dalam meningkatkan implementasi kebijakan ini menjadi lebih baik. Kesimpulan: Meskipun implementasi kebijakan pengelolaan sampah di Kecamatan Tanete Riattang Kabupaten Bone sudah dilaksanakan dengan cukup baik, namun dalam pelaksanaannya masih mengalami kendala yaitu minimnya anggaran yang disediakan dan minimnya kesadaran masyarat mengenai pengelolaan sampah yang baik dan benar. Kata Kunci: Implementasi, Sampah, Kabupaten Bone

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: H Social Sciences > H Social Sciences (General)
Divisions: Faculty of Politics and Government > Public Policy Studies
Depositing User: Kebijakan Pemerintahan FPP
Date Deposited: 16 Jun 2023 02:29
Last Modified: 16 Jun 2023 02:29
URI: http://eprints.ipdn.ac.id/id/eprint/14824

Actions (login required)

View Item View Item