RIZAL, AISYAH HAFIRA (2022) OPTIMALISASI E-ORDER PENGADAAN BARANG DAN JASA UNTUK PEMBERDAYAAN UMKM PADA SUKU DINAS PENANGGULANGAN KEBAKARAN DAN PENYELAMATAN DI KOTA JAKARTA PUSAT. Diploma thesis, IPDN.
|
Text
RINGKASAN SKRIPSI_AISYAH HAFIRA RIZAL.pdf Download (823kB) | Preview |
Abstract
ABSTRACT Problem Statement/Background (GAP): E-Order is an innovation to market the products of Micro, Small and Medium Enterprises (MSMEs) traders to make it easier for sellers to promote and sell items to buyer. Online orders or E-Orders are requests from buyers to sellers for goods or services sold by sellers through online orders. Processing customer orders starting from receiving customer orders, completing sales orders, checking the availability of items in the warehouse, determining the route and delivery date until the goods are received by the customer. Purpose: The purpose of this study is to find out and analyze how UMKM Empowerment by the Central Jakarta Administration City Fire and Rescue Service in the procurement of goods and services through the development of E-Orders. Method: The Author used a qualitative descriptive research method in this study because the author wants to describe the empowerment of micro, small and medium enterprises through e-orders by The Central Jakarta Administration City Fire and Rescue Service in the Procurement of Government Goods and Services. Result: Creating an atmosphere or climate that allows the potential of the community to develop optimally, reinforcement that is able to strengthen the knowledge and abilities possessed by the community in solving problems and meeting needs, as well as protectingthe community, especially weak groups so that they are not oppressed by strong groups and weak groups as well as preventing unequal competition between the exploitation of strong groups against weak groups. Supporting factors for the development of e-orders include monitoring and evaluation carried out by the DKI Jakarta Province BPPBJ e-order team, the person in charge/guidance for MSME actors registered in the e-order application and providing higher quality products and ordering/transaction processes through the e-application. e-orders that are real time and are recorded directly in the application in the order history. Conclusion: Optimizing Efforts to Empower the E-Order system for the procurement of goods and services at the Fire and Rescue Agency for empowering MSMEs in Central Jakarta City, an atmosphere or climate (empowering) has been created that allows the potential of the community to be able to develop and compete optimally in the Implementation of E-orders for MSMEs in government procurement of goods and services. Keywords: E-Order, UKM, Fire Service ABSTRAK Permasalahan/Latar Belakang (GAP): E-Order merupakan inovasi guna memberdayakan para pelaku UMKM untuk mempermudah menjual barang sampai ke pembeli. Suku Dinas Penanggulangan Kebakaran dan Penyelamatan Kota Administrasi Jakarta Pusat merupakan salah satu SKPD yang menggunakan sistem e-order dalam pengadaan barang dan jasa pemerintah. SKPD ini telah menggunakan sistem e-order sejak tahun 2019 dan dalam pengoprasiannya SKPD ini tidaklah dapat dilaksanakan secara online, meski pada saat pandemi Covid-19 serta SKPD ini memiliki pegawai yang tergolong banyak, maka dari itu tentunya index dan frekuensi pemesanan sistem e-order banyak dimanfaatkan oleh SKPD tersebut. Tujuan: Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui dan menganalisis Bagaimana Pemberdayaan UMKM oleh Suku Dinas Penanggulangan Kebakaran dan Penyelamatan Kota Administrasi Jakarta Pusat dalam pengadaan barang dan jasa melalui pengembangan E-Order. Metode: Penulis menggunakan metode penelitian kualitatif deskriptif dalam penelitian ini dikarenakan penulis ingin mendeskripsikan optimalisasi e-order Pengadaan Barang dan Jasa pada Suku Dinas Penanggulangan Kebakaran dan Penyelamatan Kota Jakarta Pusat. Dengan adanya tujuan, maka akan memungkinkan terciptanya potensi masyarakat berkembang secara optimal, alternatif keputusan yang dapat memberikan pilihan aktivitas untuk dapat mencapai tujuan yaitu optimalisasi e-order pengadaan barang dan jasa pada Suku dinas penanggulangan kebakaran dan penyelamatan kota administrasi Jakarta Pusat. Adanya Sumber daya yang membatasi mengakibatkan dibutuhkannya proses optimalisasi. Sumber daya merupakan pengorbanan yang harus dilakukan untuk mencapai tujuan yang di tetapkan. Hasil/Temuan: Hasil Penenlitian menunjukan bahwa ada beberapa kendala dalam penerapan e-order dalam pengadaan barang dan jasa yang dioprasikan oleh SKPD tersebut hingga kegiatan tidak dapat berjalan secara optimal. Penulisan ini berguna untuk mengoptimalkan pengoprasian E-Order dalam pengadaan barang dan jasa pemerintah agar dapat memperbaiki system dan membuat kebijakan terkait e-order. Penelitian ini juga beguna bagi pejabat Suku Dinas Penanggulangan Kebakaran dan Penyelamatan Kota Administrasi Jakarta Pusat dalam memenuhi kebutuhan barang/jasa di satkernya. Kesimpulan: Pengoptimalan Upaya Pemberdayaan sistem E-Order pengadaan barang dan jasa pada Suku Dinas Penanggulangan Kebakaran dan Penyelamatan untuk pemberdayaan UMKM di Kota Jakarta pusat sudah terciptanya suasana atau iklim (empowering) yang memungkinkan potensi masyarakat untuk dapat berkembangan dan bersaing secara optimal dalam Pelaksanaan E-order bagi UMKM pada kegiatan pengadaan barang dan jasa pemerintah. Kata Kunci: Optimalisasi, E-Order, UMKM, Suku Dinas Penanggulangan Kebakaran Dan Penyelamatan
Item Type: | Thesis (Diploma) |
---|---|
Subjects: | H Social Sciences > H Social Sciences (General) H Social Sciences > HC Economic History and Conditions |
Divisions: | Campus > IPDN Kampus Jatinangor |
Depositing User: | Pembangunan Ekonomi dan Pemberdayaan Masyarakat FPP |
Date Deposited: | 15 Jun 2023 01:25 |
Last Modified: | 15 Jun 2023 01:25 |
URI: | http://eprints.ipdn.ac.id/id/eprint/14731 |
Actions (login required)
View Item |