PENINGKATAN KUALITAS ANGKATAN KERJA MELALUI PROGRAM PELATIHAN BERBASIS KOMPETENSI DI KABUPATEN MERAUKE PROVINSI PAPUA SELATAN

Mahendra, Muhammad Rifky (2023) PENINGKATAN KUALITAS ANGKATAN KERJA MELALUI PROGRAM PELATIHAN BERBASIS KOMPETENSI DI KABUPATEN MERAUKE PROVINSI PAPUA SELATAN. Diploma thesis, IPDN.

[img] Text
REPISITORY JURNAL SKRIPSI.pdf

Download (605kB)

Abstract

ABSTRACT Problem Statement/Background (GAP): The author focuses on the increase in unemployment caused by the high number of labor force in Merauke Regency. The high number of labor force does not go together with the quality of Human Resources in Merauke Regency. Purpose: The purpose of this study is to find out and analyze why the quality of the workforce in Merauke Regency is low. Method: The research design used is qualitative research with descriptive methods and inductive approaches. Data collection techniques were carried out by interview, observation, and documentation. Results: The findings obtained by the author in this study are that the quality of the workforce in Merauke Regency in terms of the dimensions of knowledge, skills and abilities is categorized as low. Due to the lack of educational facilities, not optimal educational services, the education level of the majority of the workforce is elementary school, lack of self�motivation, lack of initiative or innovation/ideas, low skills related to innovative thinking, skills in solving problems. The implementation of the workforce quality training program in Merauke Regency has several inhibiting factors such as the lack of budget in the training program, the lack of budget and training facilities to the lack of innovation in the training program implemented. Local Government efforts in improving the quality of the workforce in Merauke Regency are providing training programs to the community, maintaining training facilities and infrastructure, and proposing to increase the training program budget. Conclusion: The low quality of the workforce in Merauke Regency is caused by the lack of educational facilities, not optimal educational services, the education level of the majority of the workforce is elementary school, lack of self�motivation, lack of initiative or innovation/ideas, low skills related to innovative thinking, skills in solving problems. Efforts to improve the quality of the workforce have been made by the Merauke Regency Regional Government, especially the Merauke Regency Manpower and Transmigration Office. However, it is still felt that the efforts of the Merauke Regency Government are less than optimal in providing training programs where there are still very minimal and limited training programs available and the unemployment rate continues to increase in Merauke Regency. Keywords: Quality, Labor Force, Training ABSTRAK Permasalahan/Latar Belakang (GAP) : Penulis berfokus pada adanya peningkatan angka pengangguran yang disebabkan oleh tingginya jumlah angkatan kerja di Kabupaten Merauke. Tingginya jumlah angkatan kerja tidak berjalan bersamaan dengan kualitas Sumber Daya Manusia yang ada di Kabupaten Merauke. Tujuan: Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui dan menganalisis mengapa kualitas angkatan kerja di Kabupaten Merauke rendah. Metode: Desain penelitian yang digunakan adalah penelitian kualitatif dengan metode deskriptif dan pendekatan induktif. Teknik pengumpulan data yang dilakukan dengan wawancara, observasi, dan dokumentasi. Hasil/Temuan: Temuan yang diperoleh penulis dalam penelitian ini yaitu kualitas angkatan kerja di Kabupaten Merauke ditinjau dari dimensi pengetahuan, keterampilan dan abilities dikategorikan rendah. Karena kurangnya fasilitas pendidikan, belum optimalnya pelayanan pendidikan, tingkat pendidikan tenaga kerja yang mayoritas adalah Sekolah Dasar, minimnya motivasi diri, kurangnya inisiatif maupun inovasi/ide-ide, keterampilan yang rendah terkait pemikiran yang inovatif, keterampilan dalam memecahkan masalah. Pelaksanaan program pelatihan kualitas angkatan kerja di Kabupaten Merauke terdapat beberapa faktor penghambat seperti kurangnya anggaran dalam program pelatihan, kurangnya anggaran dan fasilitas pelatihan hingga masih minimnya inovasi program pelatihan yang dilaksanakan. Upaya Pemerintah Daerah dalam meningkatkan kualitas angkatan kerja di Kabupaten Merauke adalah memberikan program pelatihan kepada masyarakat, melakukan pemeliharaan sarana dan prasarana pelatihan, dan mengusulkan menambah anggaran program pelatihan. Kesimpulan: Kualitas angkatan kerja di Kabupaten Merauke yang rendah disebabkan oleh kurangnya fasilitas pendidikan, belum optimalnya pelayanan pendidikan, tingkat pendidikan tenaga kerja yang mayoritas adalah Sekolah Dasar, minimnya motivasi diri, kurangnya inisiatif maupun inovasi/ide-ide, keterampilan yang rendah terkait pemikiran yang inovatif, keterampilan dalam memecahkan masalah. Upaya dalam meningkatkan kualitas angkatan kerja telah dilakukan oleh Pemerintah Daerah Kabupaten Merauke khususnya Dinas Tenaga Kerja dan Transmigrasi Kabupaten Merauke. Namun, masih dirasakan kurang optimal upaya dari Pemerintah Kabupaten Merauke dalam pemberian program pelatihan dimana masih sangat minim dan terbatasnya program pelatihan yang tersedia dan angka pengangguran terus berjalan naik di Kabupaten Merauke. Kata Kunci: Kualitas, Angkatan Kerja, Pelatihan

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: H Social Sciences > H Social Sciences (General)
Divisions: Faculty of Goverment Management > Demography and Civil Registration Studies
Depositing User: Studi Kependudukan dan Catatan Sipil FPM
Date Deposited: 14 Jun 2023 04:22
Last Modified: 14 Jun 2023 04:22
URI: http://eprints.ipdn.ac.id/id/eprint/14652

Actions (login required)

View Item View Item